DESTAMA

Tunas Eka Destama adalah perusahaan yang mengkhususkan diri dalam bidang properti dan kerjasama investasi pada manajemen aset.

Destama Proposed Logo

Lingkup Pekerjaan

Visual Identity
Style Guide
Stationery
Website

Deskripsi

Secara bahasa memiliki arti sebagai berikut:

Tunas: Awal; Tumbuh; Cikal bakal
Eka: Satu; Pertama
Destama: Berwibawa; Penyeimbang. Selain itu juga merupakan akronim dari nama-nama shareholdr-nya

Secara filosofi adalah sebuah perusahaan yang didirikan oleh empat orang individu yang berbeda, namun saling melengkapi dan menyeimbangkan. Perusahaan ini diharapkan dapat tumbuh menjadi cikal bakal perusahaan di bidang properti nomor satu yang disegani.

Oleh karena itu, perusahaan membutuhkan sebuah identitas brand yang dapat digunakan sebagai alat komunikasi visual untuk menggambarkan sebuah perusahaan yang independen, kokoh, dan formal, namun tetap elegan, modern, dan fleksibel mengikuti perkembangan jaman.